Dirancang agar aman, nyaman, dan dapat diakses oleh orang dewasa yang lebih tua, dengan mempertimbangkan kebutuhan dan kemampuan mereka
Dirancang khusus/disesuaikan agar sesuai dengan kebutuhan, preferensi, dan minat spesifik Anda
Menghormati lingkungan, mendukung masyarakat setempat, dan membantu melestarikan destinasi untuk generasi mendatang
Pengalaman yang berharga dan tak terlupakan
“Pengemasan yang sempurna menjadikan ini trip paling berkesan!”
Prof Endang (Guru Besar Unpad & Dokter di RSHS) | Vietnam Trip
“Menghangat di tengah dinginnya Sapa. Best service!”
Ibu Lia (Ketua IIDI Bandung) | Vietnam Trip
“Snorkeling, fun games, dan semua aktivitasnya mengesankan!”
Asep Goparuloh (Sekretaris Daerah Kota Tasikmalaya) | Belitung Trip
“Pertunjukan yang interaktif menyenangkan indahnya Belitung.”
Prof Ilya Avianti (Guru Besar Unpad) | Belitung Trip
“Pelayanan yang hangat, impresif, dan unexpected ketika makan malam”
Dr Dzulfikar Sp.A (Ketua IDAI Jabar) | Pangandaran Trip